Analisis Penerapan Prinsip-prinsip di Perpustakaan Sekolah SMPN 2 Balusu
EDY SYAM
Font size:
12px
ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP MANAJEMEN DI PERPUSTAKAAN SEKOLAH SMP NEGERI 2 BALUSU KABUPATEN BARRU
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui analisis penerapan prinsip manajemen dalam pengelolaan perpustakaan SMP Negeri 2 Balusu. kabupaten Barru Metode penelitian yang digunakan adalah survey. Populasi penelitian yaitu staf perpustakaan, guru pustakawan dan kepala sekolah sebanyak 10. Sampel penelitian sebanyak 10 orang dengan menggunakan teknik Sampling Jenuh adalah teknik penentuan sampel bila semua anggota populasi digunakan sampel. Teknik pengumpulan data yaitu (1) data primer yaitu wawancara dan pegamatan langsung, (2) data sekunder, yaitu dilakukan dengan penelitian kepustkaaan seperti dokumen-dokumen yang tercetak yang berisi tentang manajemen pengelolaan perpustakaan dan hal-hal yang berkaitan. Teknik analsisi data primer yaitu pemberian penjelasan sesuai hasil wawacara dan pengamatan langsung.Hasil penelitian menggambarkan bahwa penerapan prinsip-prinsip manajemen dalam pengelolaan perpustakaan SMP Negeri 2 Balusu, kabupaten Barru baik di bidang pengorganisasian, perencanaan, pelaksanaan, pengendalian dan pengawasan belum terlaksana dengan baik sesuai dengan prinsip-prinsip manajemen pengelolaan perpustakaan sekolah pada umumnya, karena melihat kenyataan yang ada di Perpustakaan SMP Negeri 2 Balusu, kabupaten Barru sistem pengelolaan perpustakaan masih menggunakan caranya sendiri tanpa memperhatikan prinsip-prinsip dasar pengelolaan perpustakaan.
Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan Perpustakaan SMP Negeri 2 Kabupaten Barru dapat memberikan gambaran tentang penerapan prinsip-prinsip manajemen dalam pengelolaan perpustakaan SMP Negeri 2 Kabupaten Barru dapat diukur dari beberapa indikator, sebagai berikut.
Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan tersebut di atas, maka penulis menyimpulkan bahwa penerapan prinsip-prinsip manajemen dalam pengelolaan perpustakaan SMP Negeri 2 Balusu, Kabupaten Barru baik di bidang pengorganisasian, perencanaan, pelaksanaan, pengendalian dan pengawasan belum terlaksana dengan baik sesuai dengan prinsip-prinsip manajemen pengelolaan perpustakaan sekolah pada umummnya, karena melihat kenyaataan yang ada di Perpustakaan SMP Negeri 2 Balusu, kabupaten Barru sistem pengelolaan perpustakaan masih menggunakan caranya sendiri tanpa memperhatikan prinsip-prinsip dasar pengelolaan perpustakaan.
Baca juga:
0Komentar